All Episodes

May 7, 2020 • 19 mins
dulu gw pikir kalimat "the only thing matters is your happiness" adalah kalimat terklise di dunia, until i understand why some people love someone by letting them go
Mark as Played
Transcript

Episode Transcript

Available transcripts are automatically generated. Complete accuracy is not guaranteed.
(00:00):
Hai semua, gimana memasuki bulankelima di tahun 2020 biasanya

(00:14):
saya selalu bersemangat kalau menyapa bulan ini bulan yang
selalu membaca istimewa salah satu hari di dalamnya seperti
diciptakan untuk saya ya saya genap berumur 22 tahun tanggal 4

(00:37):
Mei kemarin dan seperti yang saya bilang tadi saya nggak
semangat biasanya menyambut bulan ini bahkan waktu masuk
bulan April dan menghitung mundur sampai hari ulang tahun
saya makin dekat dengan harinya semakin sedih entah kenapa?

(00:58):
mungkin Makin dewasa perayaan ulang tahun makin terasa biasa
saja atau mungkin saya harus merayakan ulang tahun di tengah
kondisi yang seperti ini di tengah pandemi ketika semua
orang sedang susah dan rasanya gimana gitu mau niup lilin mau

(01:21):
merayakan ulang tahun berbeda dengan perayaan-perayaan
sebelumnya biasanya saya nggak pernah absen untuk merayakan
ulang tahun dengan teman-teman saya dan teman saya yang
jumlahnya 8 orang itu mereka selalu kasih surprise terus kita
makan visi barang di tempat langganan kayak ruko kecil gitu

(01:45):
tapi rasanya enak akhir-akhir ini juga mimpi makan CV mungkin
karena hampir 2 bulan nggak keluar rumah makan sushi Sampai
kebawa mimpi itunya mimpinya itusaya makan sushi di tempat baru
yang saya juga belum pernah cobain bersama teman baru yang

(02:11):
pertama kali juga saya saya temui tapi itu cuma mimpi jadi
lupakan saja Cuma yang jelas kalau pandemi ini berakhir sama
cepat-cepat makan sushi kangen banget makan sashimi Oke rayakan
ulang tahun ya saya nggak ada HPhp-nya sama sekali cuma sebatas

(02:36):
birthday, tapi nggak Happy 2 saya merasa jahat sama diri
sendiri karena nggak bisa senang-senang saat ulang tahun
biasanya Saya anak kecil yang ini udah nggak sabar untuk
meniup lilin dan tahun ini bahkan ibu saya memberi saya
kado ulang tahun yang begitu besar tulisannya Selamat hari

(02:59):
sahabat sedunia Entahlah kenapa saya begitu sedih menyambut umur
baru kenapa saya nggak bener-bener bisa gabung dalam
perayaan kemarin Entahlah saya nggak tahu kenapa kenapa Rasanya
begitu biasa saja terus saya mikir saya menelaah karena saya

(03:25):
tuh Kebiasaan kalau saya sedih atau saya merasa ada yang nggak
bener ya ya saya mikirin gitu apa ya Di mana letak salahnya
jadi kayak gini harusnya nggak kayak gini gitu selamat hari
ulang tahun saya kemarin selama 4 Mei saya sadar bahwa ada

(03:46):
banyak kehilangan dan hal yang berakhir ketika Umur saya
beranjak ke 22 tahun pertama cerita GIS dan n yang sudah saya
tulis hampir tahun lamanya itu harus selesai sedih karena untuk
pertama kalinya selama 7 tahun saya buka laptop dan dan file

(04:07):
gif dan sudah nggak perlu dibukalagi karena sudah sampaikan tadi
udah sampai kata tamat Jadi ya nggak bisa diapa-apain lagi
kayak file yang terkunci dan ngomong-ngomong soal kekunci di
hari ulang tahun saya Tolong putar saya ke lock alias hilang

(04:29):
bukan Taspen tapi hilang gara-gara iseng ubah tanggal
ulang tahun saya yang sebelumnyaEnggak saya isi jenisnya isi eh
malah ilang Saya sedih banget sih walaupun sebenarnya nggak
begitu panik Saya sedih kalau misalkan atau nya benar-benar

(04:53):
hilang selama-lamanya karena adasatu teman saya yang juga
mengalami hal itu Dibilang makannya ya nggak ada harapan
gitu. Saya baru benar-benar panik
walaupun saya nggak tahu kenapa saya panik apa Karena saya takut
kehilangan followers yang udah 1,6 juta itu atau karena banyak

(05:18):
pemikiran-pemikiran saya di sanayang sehat terus ya Nggak inget
lagi atau Karena disana telanjurbanyak memori yang yang begitu
indah yang cuma ada di sana ternyata itu yang buat saya
takut sampai saya minta tolong ke gunung Fiersa yang waktu itu

(05:45):
dia juga pernah ke Taspen account terus ya sudah kontak
dengan tim Twitter dan mereka siap bantu sambil mereka
mengurus sayang hilang saya buatakun baru karena saya karena apa
ya ternyata yang membuat saya stress itu adalah saya nggak

(06:09):
bisa ngetik itu yang bikin sehatgembira karena saya mau ya
walaupun nggak selalu saya ada saya pengen orang lain tuh bisa
baca isi kepala saya dan kamu emang cara penyampaian paling
tepat gitu Heran saya buat tahunbaru dari 0 sama kayak waktu 2

(06:31):
tahun sebelumnya walaupun akan saya buat tahun 2010 tahun ini
yang baru ini sebenarnya sudah saya buat dari bulan lalu saya
buat untuk jadi tempat pelarian saya karena ternyata nggak Udah
juga punya punya follower 1,6 juta yang yang apa ya di tutor

(06:52):
kaya kaya ekosistem itu Jadi buat saya takut gitu takut
kalau-kalau terlalu terlihat curhat atau yang saya itu
ternyata enggak enggak cukup relatif dengan banyak orang itu
membuat ketakutan tersendiri buat saya dan dari hilangnya
Twitter saya saya jadi sadar bahwa saya nggak butuh itu

(07:15):
ternyata emang untuk kesenangan saya untuk mendapatkan sebuah
kenikmatan berbagi isi kepala yang kita begitu cepat
tersampaikan begitu cepat dibacaorang banyak ya udah akhirnya
saya buat Ya udah akhirnya saya ngetik itu saya kayak orang baru
pertama kali main Twitter yang kentut banyak banget sampai saya

(07:37):
kaya nikahnya saya udah lama banget nggak usah bawel ini
biasanya tuh everything about everyone tentang diri saya
sendiri sampai udah nggak kelihatan keberadaannya di mana
ibaratnya kalau saya boleh masukke dalam otak saya sendiri
soalnya sana tuh udah tersembunyi entah dimana Ketika

(08:00):
saya coba ngetut ya kan ini di Dragon orange cuman 700 deh
sekarang udah hampir 20 ribu lagi dari Okay masih lebih baik
dari tahun sebelumnya yang sudahsampai jutaan yang kadang
membuat saya dan terlalu berisikwalaupun sebenarnya nggak ada

(08:21):
yang salah mereka begitu menyenangkan ia walaupun sedikit
yang nyebelin cuma ya perbandingannya eh Bang lah saya
merasa Evan myself baik dan mungkin hilang itu saya jadi
hadiah paling punya makna di ulang tahun saya terima kasih

(08:41):
Twitter kekuatan super saya yangsuper soto itu untuk pertama
kalinya membawa hal baik karena waktu pertama kali hilang tuh
saya kayak Aduh gimana nih gimana kalau hilang kayak saya
terlalu Angka-angka itu saya takut kehilangan followers saya
Saya takut kehilangan semua buatsaya yang udah sejak 2010

(09:06):
berarti sudah hampir 10 tahun sampai saya sadar bahwa ternyata
perasaan Kehilangan itu cuma perasaan saya nggak pernah
benar-benar kehilangan apa sih yang dicari power.
Oh, saya nggak pernah minta mereka untuk follow saya sama
kawan baru Iya biarkan mereka datang tanpa perlu ditonton Kan

(09:27):
Gitu begitu pula dengan kehilangan kata-kata apa sih
yang hilang semuanya ada di kepala semua itu masih bisa
ditulis lagi sama saya nggak kehilangan diri saya sendiri
selama itu pula saya nggak akan pernah Kehilangan apa-apa itu
pelajaran dari hilangnya Twitteraccount manusia-manusia segitu

(09:50):
takutnya dia kehilangan angka-angka salah bergantung
saya bertahan pada Sesuatu Yang Rapuh aja gitu Padahal
satu-satunya hal yang paling kuat di dunia harusnya udah diri
kita sendiri terus kenapa namanya orange draw an orange
Gambarlah sebuah jeruk jeruk mengibaratkan Matahari sebagai

(10:16):
jeruk karena ini mungkin Terdengar cukup gila tapi waktu
saya TK saya pengen banget bisa menggenggam matahari terus Nanya
ke Ibu saya mau gimana caranya pegang matahari terus gimana kan
matahari panas kamu kalau ke sana kamu mati kamu meleleh tapi

(10:38):
matahari Indah Bu nggak sih kayak saya tuh pengen banget
Matahari akhirnya Ibu saya ke kulkas terus balik lagi nungguin
saya dengan membawa sebuah jerukanggap itu sebuah matahari.
Oh tapi kan itu cuma jeruk ya anak kecil yang udah nggak bisa

(11:02):
dibohongin gitu Ini kan cuma jeruk Bu bayangin aja itu
Matahari Matahari punya kamu kalau matahari itu pusat tata
surya bayangin aja jeruk itu sebagai lingkaran berisi pusat
isi kepala kamu pun kamu tulis di situ apapun kamu pikirkan Di

(11:22):
situ. Nah kenapa saya namakan
twitter-nya Pakai nama2 warna orange karena disitu adalah
pemikiran saya yang jarang saya ekspos di belakang rintik sedu
yang jarang ekspos di rintik sedu yang apapun saya sampaikan
di situ. tentang dinosaurus tentang ayam tentang ikan paus

(11:48):
pokoknya hal-hal rendem yang mungkin terdengar aneh dan tidak
penting tapi buat saya itu itu ngomongin perayaan ulang tahun
ke-22 selain j&n selain kantor yang hilang di malam yang sama
kaos kaki favorit saya juga hilang sebelah itu sebel banget

(12:09):
saya sampai cari-cari kebo meja ke bawah tempat tidur saya ingat
betul kaos kaki itu baru dicuci saya cari ke lemari tempat baju
ke tempat setrikaan ke mesin cuci nggak ada kaos kakinya
hilang sebelah padahal itu kaus kaki favorit saya warna putih

(12:30):
tapi ada polkadot warna pink gitu itu memang dari kecil Kalau
tidur harus pakai kaos kaki itu kayak selalu takut kalau lagi
tidur lagi saya ditarik saurus kaos kaki untuk melindungi gitu
ya walaupun eh Dinosaurus nggak akan takut sekali nya tapi udah
ya di umur 22 tahun ini walaupunbaru beranjak ke situ saya Saya

(12:55):
sudah belajar tentang banyak kehilangan yang harus terjadi
dalam satu waktu bahwa Kehilangan itu ternyata Kita
sadar bahwa ada begitu banyak hal yang kita miliki tapi nggak
pernah kita lihat karena kita terlalu fokus sama hal yang
justru nggak bener-bener ada lagi yang hilang waktu saya

(13:17):
ulang tahun ya sebenarnya nggak begitu buruk semua teman-teman
saya ucapkan saya ulang tahun walau virtual dengan video call
mereka apa nyalain korek terus saya pura-pura niup Everything's
fine jangan saya ke ingat sesuatu yang bikin saya juga
sedih bahwa ingat enggak saya bilang bahwa teman saya cuman

(13:41):
ada 8 orang sekarang udah 1 jadi9 jadi teman baru saya itu saya
nggak tahu saya memiliki dia dankehilangan dia di waktu yang
sama gimana ya jelasinnya ya pokoknya teman baru ini Saya

(14:05):
bahkan bingung jelasinnya gimanaMungkin setelah setelah hampir
10 tahun teman saya cuma 8 orangakhirnya terencana membeli satu
teman yang begitu menyenangkan makhluk Mei paling ceria teman
Taurus paling keras kepala dan Gak mau kalah Saya cuman punya

(14:27):
teman 8 orang dan saya selalu take care of mereka dengan
begitu baik karena saya paling gak suka ditinggal sebenarnya
itu bahkan Hal paling saya takutin di dunia ini tapi di
saat yang sama saya dapat teman baru saya harus harus kehilangan
dia karena saya mengerti bahwa bentuk dukungan saling support

(14:52):
saling kasih semangat saling mengagumi itu cukup dari jauh
walaupun teman baru saya ini saya kenal dia kayak saya kenal
diri saya sendiri bahkan setiap kali lihat dia tanya kayak lihat
diri saya di cermin karena sama persis sampai akhirnya saya

(15:14):
sadar bahwa walaupun sama ya diaada di dalam cermin itu nggak
bisa keluar dan berdiri di samping saya itu sih yang bikin
saya harus kehilangan dia karenakita menyelamatkan pertemanan
sebuah perayaan ulang tahun yangbegitu penuh dengan pelajaran

(15:35):
bahwa ternyata Beranjak Dewasa bukan cuma tentang nyanyi lagu
Happy Birthday PIN oleh banyak orang itu lilin potong kue dapat
diakses macam-macam soal permintaan dan harapan saya tuh
nggak pernah minta apa-apa deh. Kalau saya ulang tahun Saya
cuman ingin tenang apa itu justru yang sangat berlebihan ya

(16:01):
yang sangat sederhana karena halpaling rumit itu sebenarnya
hal-hal yang sederhana Jadi intinya nanti kalau kamu
beranjak dewasa kamu akan tahu bahwa perayaan itu biasa saja
angka-angka itu juga nggak penting harus semangat harus
terikat terus juga kamu juga harus tahu bahwa cara kerja

(16:25):
semesta itu nggak pernah bisa diketahuin sama manusia apalagi
tentang waktu tiba-tiba mau pakai rencana itu akan selalu
ada moment of Nowhere yang tiba-tiba harus jemput kita
walaupun kita enggak siap jadi selain menyambut umur 22.
Tahun dengan komputer yang hilang bisa dan berakhir nggak

(16:48):
bisa merayakan ulang tahun sama temen-temen nggak bisa makan
sushi setelah menyambut umur 22 tahun dengan begitu banyak
kehilangan 4 Mei yang begitu istimewa buat saya akan
dilanjutkan dengan hari-hari baru dan biar semua berjalan
sebagaimana mestinya seiring waktu berjalan semua hal yang

(17:10):
menyangkut dengan dunia. Saya akan membantu saya untuk
sama-sama menyembuhkan hal-hal baru yang mengagetkan walau
nggak juga terasa itu akan jadi pelajaran paling punya makna
walaupun bentuknya nggak bisa jadi buku karena beberapa hal
yang lebih baik dinikmati sendirian bukan in semua akan

(17:33):
tua dimakan usia Mungkin saya akan lupa mungkin semua
kesenangan itu akan lebih cepat berakhir dari yang saya kira
selalu percaya bahwa bahwa semesta coba titip sesuatu lewat
kehilangan kehilangan yang Saya kira saya nggak bisa menerima
itu padahal saya sudah menerima itu sebenarnya tiap kecewa dan

(17:58):
sedih yang saya rasakan juga bisa saya terima mungkin saya
selama ini cuma pura-pura lemah karena sebenarnya saya lebih
kuat dari yang saya jadi ya sudah umur 22 tahun udah ada
harapan karena saya tahu semestaakan memberikan yang semestinya
tanpa perlu meminta segala dan kapal itu kapal yang pernah saya

(18:21):
ceritakan ini pulang ke pelabuhan nya sendiri sendiri
seperti yang pernah saya bilang masing-masing ide misi
penyelamatan hati yang sedang saya lakukan juga dengan dia
buat kamu yang dengar ini Jaga diri baik-baik saya lega karena
kita sama-sama dewasa untuk mengerti terima kasih kita

(18:42):
sebentar nya Kamu hebat nggak ada yang lebih membuat saya
senang daripada melihatmu senangmelakukan apa yang kamu lakukan
pasti akan ketemu walau yang punya jawaban cuman waktu jadi
terus kejar mimpi mimpi hebat mau itu Percaya deh aku selalu
Mengagumimu walau cuma dari jauh.
Advertise With Us

Popular Podcasts

On Purpose with Jay Shetty

On Purpose with Jay Shetty

I’m Jay Shetty host of On Purpose the worlds #1 Mental Health podcast and I’m so grateful you found us. I started this podcast 5 years ago to invite you into conversations and workshops that are designed to help make you happier, healthier and more healed. I believe that when you (yes you) feel seen, heard and understood you’re able to deal with relationship struggles, work challenges and life’s ups and downs with more ease and grace. I interview experts, celebrities, thought leaders and athletes so that we can grow our mindset, build better habits and uncover a side of them we’ve never seen before. New episodes every Monday and Friday. Your support means the world to me and I don’t take it for granted — click the follow button and leave a review to help us spread the love with On Purpose. I can’t wait for you to listen to your first or 500th episode!

Crime Junkie

Crime Junkie

Does hearing about a true crime case always leave you scouring the internet for the truth behind the story? Dive into your next mystery with Crime Junkie. Every Monday, join your host Ashley Flowers as she unravels all the details of infamous and underreported true crime cases with her best friend Brit Prawat. From cold cases to missing persons and heroes in our community who seek justice, Crime Junkie is your destination for theories and stories you won’t hear anywhere else. Whether you're a seasoned true crime enthusiast or new to the genre, you'll find yourself on the edge of your seat awaiting a new episode every Monday. If you can never get enough true crime... Congratulations, you’ve found your people. Follow to join a community of Crime Junkies! Crime Junkie is presented by audiochuck Media Company.

Cardiac Cowboys

Cardiac Cowboys

The heart was always off-limits to surgeons. Cutting into it spelled instant death for the patient. That is, until a ragtag group of doctors scattered across the Midwest and Texas decided to throw out the rule book. Working in makeshift laboratories and home garages, using medical devices made from scavenged machine parts and beer tubes, these men and women invented the field of open heart surgery. Odds are, someone you know is alive because of them. So why has history left them behind? Presented by Chris Pine, CARDIAC COWBOYS tells the gripping true story behind the birth of heart surgery, and the young, Greatest Generation doctors who made it happen. For years, they competed and feuded, racing to be the first, the best, and the most prolific. Some appeared on the cover of Time Magazine, operated on kings and advised presidents. Others ended up disgraced, penniless, and convicted of felonies. Together, they ignited a revolution in medicine, and changed the world.

Music, radio and podcasts, all free. Listen online or download the iHeart App.

Connect

© 2025 iHeartMedia, Inc.